OpRET

on Rabu, 28 Januari 2015
Lagi-lagi,  wawancara magang LK FSM periode 2014/201 terlaksana Selasa (27/01) di gedung F 202. Seperti biasa, Lembaga Kemahasiswaan Fakultas (LKF)  Fakultas Sains dan Matematika untuk mendapatkan bibit-bibit baru dan berkualitas ke depannya.  Lembaga Kemahasiswaan (LK) Fakultas kembali bereksplorasi. Tentu, dengan periode LK 2014/2015 variasi dalam wawancara berbeda dari tahun lalu.  

Mengusung "OpRet" atau Open Recruitment sebagai tema tahun ini, untuk menyambut mahasiswa yang ingin ber-LK. Tampaknya mampu mengundang minat mahasiswa FSM, khususnya mahasiswa baru angkatan 2014. Lebih dari 20 mahasiswa FSM mengikut wawancara tersebut.

Tak mau kalah,  kerjasama antara dua kubu di LKF ini yakni Badan Eksekutif- Legislatif Mahasiswa FSM, sering disebut Senat Mahasiswa Fakultas (SMF) - Badan Perwakilan Mahasiswa Fakultas (BPMF) memberi peluang kepada mahasiswa magang memahami seluk beluk LKF. Menurut Wahyu Nur Amin Komisi A BPMF, bahwa magang ini dilakuka untuk mengantisipasi masalah tahun sebelumnya, anggapan mahasiswa yang baru ber-LK pihak SMF beranggapan anak-anak BPMF enak cuma mikir saja, begitupun sebaliknya pandangan mahasiswa yang baru di BPMF kepada SMF, karena SMF hanya sebagai pelaksana kegiatan saja.

Ketika disambangi untuk meluruskan masalah tersebut sebagai pihak SMF, diungkapkan oleh ketua SMF, Niken Larasati bahwa anggapan tersebut memang tidak dipungkiri sering kali menjadi salah kaprah  bagi mahasiswa yang baru  ber-LK yang beranggapan seperti itu.

"Kita SMF, ataupun BPMF kami adalah patner kerja, kita berdiri dalam posisi setara hanya fungsinya saya yang beda, tentu kami sudah memahami bahwa kita memiliki tanggungjawab di LK Fakultas. Tentunya tanggungjawab itu memiliki berat yang sama karena kami "SAMA" mewakili mahasiswa dan kami melayani mahasiswa," Tandasnya lagi

Selanjutnya dari pihak lain, salah seorang penguji dalam wawancara magang, Rina Arsita mengungkapkan, "Mahasiswa yang mengikuti wawancara kali ini, tampak malu-malu dalam menjawab pertanyaan yang diajukan oleh penguji.


By : Mafia.Edu

1 komentar:

Vimax Asli mengatakan...

salam sukses selalu ikfsm uksw

Posting Komentar

Silahkan berkomentar dengan nama lengkap atau akun anda.
Komentar yang mengandung unsur SARA atau kontroversial tidak akan kami tampilkan.